788 research outputs found

    Political Communication of Partai Keadilan Sejahtera (PKS) in The Empowering of the Muslim Community in North Sumatera

    Get PDF
    This study examines political communication, media communication used, how the obstacles and the extent to which the success of Partai Keadilan Sejahtera (PKS) to empowerment of Muslim communities in North Sumatera. As it is understood, political communication aims to construct, create and reinforce political messages, so that it succeeds in building a good opinion in the minds of the public towards about the party. And then the community gave support to the PKS.The results of this study reveal, that: First, the form of internal communication using communication down (downward communication)downward communication is a one-way communication that is a command to perform various programs of DPP which is downgraded to DPW to be implemented. While the form of external communication is the community empowerment program that has been successfully implemented is the Smart House, Healthy House, House of Concern, Home Alert and Disaster Response, Indonesian Family Home, Aspirations Home, House of Shariah Consultation, and lectures home. These programs are a form of political communication of PKS in the empowerment of Muslim communities in North Sumatera. Second, the media of PKS political communication in empowering the Muslim community using print and electronic media that are cooperative. Especially, PKS of North Sumatera has not owned its own mass media such as newspapers, magazines, television and radio. Related about it, PKS also uses WhatsApp facilities, Instagram, Facebook, Twitter, and Youtube. Third, the internal constraint faced is the commitment of the cadres to provide the best in accordance with the mottos “respect for the community”, while the external barrier is the emergence of new political parties with various identities, still rampant money politics activities making people immature in politics. Fourth, PKS has been able to raise the trust of the people of North Sumatera, especially the Muslim community that PKS is truly a people oriented towards a society that is just, prosperous and dignified

    LAPORAN AKHIR PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SD NEGERI BACIRO YOGYAKARTA

    Get PDF
    Program PPL Universitas Negeri Yogyakarta yang dilaksanakan pada tahun 2014 merupakan program pendidikan yang tertuang dalam kurikulum Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Praktik Pengalaman Lapangan memberikan kesempatan kepada mahasiswa UNY untuk meningkatkan kemampuan dalam bidang pendidikan. SD Negeri Baciro merupakan salah satu sekolah yang ditunjuk oleh pihak UNY untuk menjadi lokasi PPL pada tahun 2014. Tujuan dari progran PPL adalah untuk memberikan pengalaman kepada mahasiswa dalam bidang manajerial pembelajaran di sekolah, dan memahami seluk beluk sekolah dengan segala permasalahannya, serta memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menerapkan pengetahuan dan kemampuan yang telah dimiliki dalam proses perkuliahan. Program PPL ini meliputi pelaksanaan praktik mengajar terbimbing sebanyak 8 kali yang dilaksanakan mulai tanggal 8 Agustus 2014 sampai dengan 22 Agustus 2014 dan praktik mengajar mandiri sebanyak 2 kali yang dilaksanakan pada tanggal 26 dan 28 Agustus 2014. Selain itu, terdapat ujian praktik mengajar yang dilaksanakan 2 kali yaitu tanggal 2 dan 4 September 2014. Praktik mengajar meliputi pembuatan rencana pelaksanaan pembelajaran, persiapan media, pelaksanaan pembelajaran, dan evaluasi pembelajaran. Pelaksanaan kegiatan PPL meliputi tiga tahapan yaitu persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Tahapan persiapan PPL meliputi observasi sekolah dan penyusunan program. Tahap pelaksanaan meliputi praktik mengajar terbimbing, mandiri, dan ujian. Tahap evaluasi sebagai refleksi keberhasilan program yang telah dilaksanakan. Berdasarkan hasil refleksi, secara umum peserta dapat melakukan perbaikan dan peningkatan proses pembelajaran pada khususnya. Pelaksanaan program PPL di SD Negeri Baciro berjalan dengan baik, meskipun terdapat beberapa kendala yang dihadapi. Dukungan dari berbagai pihak terutama pihak sekolah sendiri sangat membantu kelancaran pelaksanaan program PPL di sekolah tersebut

    PRARANCANGAN PABRIK MINYAK JAGUNG DARI BIJI JAGUNG DENGAN KAPASITAS PRODUKSI 15.000 TON/TAHUN

    Get PDF
    ABSTRAKPrarancangan pabrik minyak jagung didirikan atas dasar untuk memenuhi kebutuhan minyak jagung nasional yang semakin meningkat dari tahun ke tahun. Pabrik minyak jagung ini mengunakan biji jagung sebagai bahan baku utama dengan kapasitas produksi sebesar 15.000 ton /tahun dengan hari kerja 330 hari pertahun. Proses produksi secara keseluruhan menggunakan proses kontinyu dengan melibatkan proses wet rendering (proses basah). Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan menggunakan metode struktur organisasi garis dan staf. Kebutuhan tanaga kerja untuk menjalankan perusahaan ini berjumlah 88 orang. Lokasi pabrik direncanakan didirikan di Ujong Batee, Kecamatan Tapak Tuan, Kabupaten Aceh Selatan, dengan luas tanah 45.000 m2. Sumber air untuk pabrik minyak jagung ini berasal dari Sungai Krueng Kluet, dan untuk memenuhi kebutuhan listrik diperoleh dari generator dengan daya1.173 kW.Hasil analisa ekonomi yang yang diperoleh adalah sebagai berikut :a. Fixed Capital Investment= Rp1.571.592.642.081,-b. Working Capital Investment= Rp275.395.906.907,-c.Total Capital Investment= Rp1.846.988.548.988,-d. Total Biaya Produksi= Rp810.382.895.234,-e. Hasil Penjualan= Rp1.411.764.704.000,-f. Laba bersih= Rp601.381.808.766,-Berdasarkan studi kelayakan teknis dan ekonomis di atas, maka dapat disimpulkan bahwa prarencana pabrik minyak jagung ini layak untukdilanjutkan ke tahap konstruksi

    Selfie Gangguan Kepribadian Narsistik

    Get PDF
    Kemajuan teknologi  dapat  mempengaruhi kehidupan manusia termasuk Selfie banyak mengundang perhatian dari berbagai pihak khususnya para psikolog. Selfie suatu bentuk aktualisasi diri yang manjadi kecenderungan kepribadian seseorang. Metode penelitian ini menggunkan pendekatan kuatitaif juga jenis penelitiannya adalah kuantitatif. Data dan sumber data diperoleh dari kegiatan wawancara dan observasi, dengan informan berupa siswa sekolah menengah pertama. Hasil penelitian, bahwa kecendrungan  gangguan  kepribadian narsistik berupa selfie dilakukan oleh siswa-siswi sekolah menengah pertama dalam kategori sedang, dan tinggi. &nbsp

    Kearifan Lokal Handep Masyarakat Dayak: Perspektif Cendekiawan Muslim Dayak di IAIN Palangkaraya Raya

    Get PDF
    This research is based on the local wisdom culture of the Dayak people which is used as a philosophy of life which is derived from the values of handep (gotong royong) in the form of equality, brotherhood, kinship and tolerance. On this basis, the main problem of this research is howcultural activities handep in the Dayak community are in the perspective of Dayak Muslim scholars as academics at IAIN Palangka Raya, so this research aims to describeactivities handep with the values they have that contribute to the realization of brotherhood in a society multicultural. This study used a qualitative approach to 14 academics at IAIN Palangka Raya. The technique of collecting data is conducting in-depth interviews with sources with the help of recording tools and stationery. Data analysis was carried out during the research process carried out until drawing conclusions then analyzing the data, namely data collection, data reduction, data presentation and presentation of conclusions. The results showed that the values incultural activities handepstrong gave birth toharmony, harmony, unity and brotherhood through mutual cooperation instruments in terms of clearing land, farming, building houses, traditional marriage ceremonies, traditional ritual ceremonies and togetherness at death ceremonies. by visiting each other and making contributions. Penelitian ini didasarkan pada budaya kearifan lokal masyarakat suku Dayak yang dijadikan falsafah hidup yang diturunkan dari nilai-nilai handep (gotong-royong) berupa nilai kesetaraan, persaudaraan, kekerabatan dan toleransi. Atas dasar tersebut yang menjadi masalah pokok penelitian ini adalah bagaimana aktivitas budaya handep di masyarakat Dayak dalam perspektif cendekiawan Muslim Dayak selaku akademisi di IAIN Palangka Raya, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan  aktivitas handep dengan nilai-nilai yang dimiliki yang berkontribusi bagi terwujudnya persaudaraan dimasyarakat yang multikultural. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif terhadap 14 orang akademisi di IAIN Palangka Raya. Teknik pengumpulan data yaitu melakukan wawancara mendalam kepada narasumber dengan bantuan alat rekam dan alat tulis. Analisis data dilakukan selama proses penelitian dilaksanakan hingga penarikan kesimpulan kemudian menganalisis data, yaitu koleksi data, reduksi data, penyajian data dan pemaparan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai-nilai dalam aktivitas budaya handep melahirkan kerukunan, keharmonisan, persatuan, dan persaudaraan yang kuat melalui instrumen gotong-royong dalam hal membuka lahan, bercocok tanam, membangun rumah, upacara adat perkawinan, upacara ritual adat dan kebersamaan pada upacara kematian dengan saling mengunjungi serta memberi kontribusi

    Implementasi Pembelajaran Perkembangan Mental Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di Sekolah Alam Mi Bilingual Al-Ikhlas Kepanjen Malang

    Get PDF
    ABSTRAK The Implementation of the learning is the process of implementing learning in implementing a structured plan or program in carrying out the learning process. For the application of learning, there are there  companion teachers who handle children of heaven experts. When students are about to the start learning, they are always given finger test therapy, so that the companion teacher can find out which part of the brain is more active. The learning approach uses an individual approach and uses an individual curriculum combined with the 2013 curriculum. This study used a qualitative approach with qualitative descriptive research. The proof obtained were written proof in accordance with the interview guidelines. The use of documentation Proof a collection techniques includes: principal proof, educator proof, student proof, learning programs for children with special needs The application of learning to the power  development of children with special needs (ABK) is to use an individual curriculum combined with the 2013 curriculum and the learning uses an individual approach. Before learning begins, the companion teacher always provides finger test therapy for children before starting learning. The teacher's effort in improving children's the power  development is to provide opportunities to answer questions / work on questions given by the teacher and give Stars / Rewards. Keywords: the Learning Implementation, the power of the Developmen

    Pengaruh Penggunaan Internet terhadap Pemahaman Membaca dan Penguasaan KosaKata Siswa di MAS PP MTI Tanjung Berulak Kampar.

    Get PDF
    Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan internet terhadap pemahaman bacaan siswa dan penguasaan kosakata di MAS PPMTI Tanjung Berulak Kampar. Penelitian ini menggunakan penelitian korelasional yang terdiri dari tiga variabel: menggunakan internet (X), Reading Comprehension (Y1), dan Vocabulary Mastery (Y2). Peserta penelitian terdiri dari 20 siswa MAS PPMTI Tanjung Berulak Kampar. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner, tes membaca dan kosa kata. Kuesioner tersebut digunakan untuk melihat frekuensi penggunaan internet oleh siswa. Tes membaca dan kosa kata digunakan untuk melihat pemahaman bacaan siswa dan penguasaan kosakata. Akhirnya, data dianalisis dengan menggunakan uji MANOVA. Berdasarkan analisis data, ditemukan bahwa: (1) ada pengaruh yang signifikan menggunakan internet pada pemahaman bacaan siswa di mana F memiliki nilai p 0,00 <0,05; (2) ada pengaruh yang signifikan menggunakan internet pada penguasaan kosakata siswa di mana F memiliki nilai p 0,00 <0,05; (3) ada pengaruh yang signifikan dari penggunaan internet terhadap pemahaman bacaan siswa dan penguasaan kosakata di mana F memiliki nilai Pillae Trace, Wilk Lambda, Hotelling Trace, dan Roys 'Largest Root <0,05. Kesimpulannya, ada pengaruh yang signifikan menggunakan internet pada pemahaman bacaan siswa dan penguasaan kosakata di MAS PPMTI Tanjung Berulak Kampar
    corecore